Gedung Disekitar Pieter Park

Dijual Buku Antik dan Langka







GEDUNG HKS BERIKUT SISWA-SISWANYA (SAKOLA RAJA)


Seorang penulis Belanda Opa Hein Buitenweg menuturkan,bahwa pembangunan Pieter Park secara keseluruhan,tidak terlepas kedudukannya dengan bangunan yang ada di sekelilingnya.

Obyek bangunan gedung yang mengepung Pieterpark antara lain Gedung Javasche Bank (selatan). Kweekschool (Sakola Guru) yang lebih terkenal baheula sebagai "Sakola Raja". itulah sebabnya. Pieterpark dikenal oleh orang pribumi sebagai 'Kebon Raja'. Sekarang Gedung Kweekschool jadi kantor Polisi Poltabes.Kemudian sekolah H.B.S. Ursulinen, yang terletak di arah timur taman. Sebelah utaranya,sebagian Kantor Gemeente Bandung. Sebelah utaranya terletak sekolah Frobel(Taman Kanak-Kanak) yang menyita sebagian halaman kantor Gemeente Bandung. Sedangkan di sebelah barat, terletak Gereja Protestan dan bangunan Europesche Lagere School II (SMEA sekitar 80'an).

Pieterpark berfungsi sebagai Social Center menggantikan sebuah lapang kecil (plein) di Jl.Braga yang telah digunakan untuk bangunan 'Gedung Javasche Bank'(Gedung B.I. sekarang).


Dijual Buku Antik dan Langka Sastra Sejarah Dll
Dijual Majalah Cetakan Lama
Dijual Buku Pelajaran Lawas

Postingan terkait

Saya JAY SETIAWAN
tinggal di kota Bandung. Selain iseng menulis di blog, juga menjual buku-buku bekas cetakan lama. Jika sahabat tertarik untuk memiliki buku-buku yang saya tawarkan, silahkan hubungi Call SMS WA : 0821 3029 2632. Trima kasih atas kunjungan dan attensinya.

Gedung Disekitar Pieter Park

Posting Komentar