Majalah Jaman Belanda Terbitan Bandung

Dijual Buku Antik dan Langka


Bandung Tempo Dulu
Majalah Sunda Parahyangan 1939




Majalah Jaman Belanda Terbitan Bandung
 
Di Kota Bandung tempo dulu sebelum perang, ada 3 majalah bulanan yang diterbitkan disetiap bulannya.

Majalah yang paling terkenal dan menarik karena penyajiaan - penyajian artikelnya adalah : Majalah Indie, yang beralamat di Nieuw Merdeka-weg No.17 Bandoeng (kini Jln.Purnawarman).

Majalah Indie diterbitkan di tahun 1920'an, benar-benar berkwalitas jika dilihat dari susunan redaksinya. Mereka adalah: 

Dr.J.P.B. de Josselin de Jong, Prof.Dr.A.W. Nieuwnhuis, M Joustra dan Tuan Lekkerker, seorang Geograf yang namanya sangat unik. Uang langganan pertahunnya senilai f.20,-.

Majalah lainnya diataranya adalah majalah Priangan dan Mooi Bandoeng organisasi dari Perkumpulan Bandoeng Vooruit yang banyak berkecimpung dalam bidang pengembangan sektor pariwisata di Priangan, khususnya di Kota Bandung.






Dijual Buku Antik dan Langka Sastra Sejarah Dll
Dijual Majalah Cetakan Lama
Dijual Buku Pelajaran Lawas

Postingan terkait

Saya JAY SETIAWAN
tinggal di kota Bandung. Selain iseng menulis di blog, juga menjual buku-buku bekas cetakan lama. Jika sahabat tertarik untuk memiliki buku-buku yang saya tawarkan, silahkan hubungi Call SMS WA : 0821 3029 2632. Trima kasih atas kunjungan dan attensinya.

Majalah Jaman Belanda Terbitan Bandung

Posting Komentar