Foto-Foto Ciamis Tempo Dulu Bagian 2

Dijual Buku Antik dan Langka


ALUN-ALUN CIAMIS TEMPO DULU
FOTO DIBUAT ANTARA TAHUN 1925-1933


Keadaan Wilyah Kabupaten Ciamis
Sebagian besar wilayah Kabupaten Ciamis berupa pegunungan dan dataran tinggi, kecuali di perbatasan dengan Jawa Tengah bagian selatan, serta sebagian wilayah pesisir. Pantai selatan Ciamis bagian timur berupa teluk, di antaranya Teluk Pangandaran, Teluk Parigi, dan Teluk Pananjung. Pantai Pangandaran merupakan salah satu tujuan wisata utama di Kabupaten Ciamis.



ciamis tempo dulu
SEORANG GURU EROPA BERFOTO 
BERSAMA MURID-MURIDNYA DI CIAMIS TEMPO DULU
FOTO DIBUAT SAAT KOLONIAL BELANDA


KUNJUNGAN ORANG EROPA KE DAERAH 
KALIPUNCANG PANGANDARAN
FOTO DIBUAT  PADA 28 MEI 1929



ORANG ORANG EROPA SAAT MENGUNJUNGI 
DAERAH CIPAPAR DI KECAMATAN BANJARSARI 
KABUPATEN CIAMIS 
FOTO DIBUAT ANTARA TAHUN 1920-1940






SITUASI SEBUAH PERKAMPUNGAN YANG BERADA
 DIPINGGIR JALAN UTAMA DI DAERAH 
KALIPUCANG PANGANDARAN CIAMIS
FOTO DIBUAT TAHUN. FOTO DIBUAT PADA 29 MEI 1929.



Dijual Buku Antik dan Langka Sastra Sejarah Dll
Dijual Majalah Cetakan Lama
Dijual Buku Pelajaran Lawas

Postingan terkait

Saya JAY SETIAWAN
tinggal di kota Bandung. Selain iseng menulis di blog, juga menjual buku-buku bekas cetakan lama. Jika sahabat tertarik untuk memiliki buku-buku yang saya tawarkan, silahkan hubungi Call SMS WA : 0821 3029 2632. Trima kasih atas kunjungan dan attensinya.

Foto-Foto Ciamis Tempo Dulu Bagian 2

Posting Komentar